Assalamualaikum
SMPS IT MUTIARA,itu adalah tempat saya bersekolah sekarang.
Sekolah ini terletak di Komplek PHR,Duri,Kecamatan Pinggir,Provinsi Riau
Saya sangat senang bersekolah disini saya mendapat banyak
kawan baru yang baik dan juga ramah guru guru nya juga sangat baik dan juga
ramah
Setiap hari Sabtu saya mengikuti Ekskul MSC Matematika.Saya
senang mengikuti lomba dan kompetisi olimpiade Matematika mewakili sekolah
ini.
Disekolah ini saya juga mengikuti OSIS di bidang keimanan
dan ketaqwaan sejak kelas 1 SMP saya mendapat pengalaman yang banyak seperti
berbagi takjil pada bulan ramadhan lalu baru baru ini kami mendapat kungjungan
dari SMP Islam Raudhatul Jannah yang terletak di Payakumbuh,Sumatra Barat.
Lingkungan Sekolah ini memiliki banyak Fasilitas yang dapat
digunakan seperti Lapangan Basket,Lapangan Voli, Masjid ada saung saung yang
dapat digunakan juga untuk belajar di luar kelas sehingga murid murid tidak
bosan,dan ada juga kantin yang bernama Submart disitu banyak
sekali aneka jajanan yang dapat dibeli oleh murid. Lingkungan sekolah ini juga
sangat asri dan nyaman karena banyak pohon yang di tanam di Lingkungan SMPS IT
Mutiara
Disekolah ini kami ditargetkan itu menghafal 3 juz, dan saya
berharap pada kelas 9 saya dapat mencapat target tersebut atau bahkan melebihi
target tersebut
Semoga saya bisa tamat disekolah ini dengan hasil yang
memuaskan dengan dibimbing oleh guru guru yang ada disini , semoga waktu 3
tahun yang saya habiskan di sekolah dapat menjadi pembelajaran dan pengalaman
untuk hidup saya dan dapat melanjutkan ke tingkatan yang selanjut nya dengan
baik.





